detikNews
Malam Ini Kemlu Kirim Tim Bantuan Ke Jepang
Kementerian Luar Negeri hari ini mengirim tim pendukung untuk membantu KBRI Tokyo dalam penanganan pasca gempa dan tsunami yang terjadi Jumat (11/3).
Sabtu, 12 Mar 2011 18:26 WIB







































