detikNews
Pembobol Bank BRI Senen Dijebloskan ke LP Cipinang
Setelah berjam-jam diperiksa di Kejaksaan Jakarta Pusat, pembobol BRI cabang Senen senilai Rp 180 miliar Hartono Tjahjadjaja dijebloskan ke LP Cipinang, Jakarta Timur. Hartono harus menjalani hukuman selama 15 tahun.
Jumat, 01 Agu 2008 01:42 WIB







































