detikHealth
Ilmuwan AS Ciptakan Terapi Kejut untuk Kecanduan Facebook
Meski banyak memberikan kemudahan, teknologi internet juga berisiko memicu kecanduan terutama bagi yang gemar berjejaring di media sosial. Sampai-sampai, para ilmuwan di Amerika Serikat menciptakan terapi untuk kecanduan Facebook.
Jumat, 30 Agu 2013 16:30 WIB







































