detikHealth
Persaingan Menantu vs Mertua, Bikin Wanita Cepat Menopause
Wanita akan mengalami fase menopause seiring dengan pertambahan usianya. Namun ternyata sekelompok peneliti menemukan bahwa hal ini dipengaruhi oleh persaingan diantara mertua dan menantu.
Jumat, 24 Agu 2012 19:00 WIB







































