detikHealth
Celiprolol
Celiprolol adalah jenis obat-obatan beta-blocker, digunakan dalam pengobatan tekanan darah tinggi. Obat ini memiliki farmakodinamik yang unik, yaitu termasuk beta 1-antagonist selektif, tetapi juga merupakan beta 2-agonist sebagian.
Jumat, 02 Jul 2010 17:42 WIB







































