Sepakbola
Liverpool Tundukkan Newcastle 2-0
Liverpool meneruskan rentetan kemenangannya di Liga Inggris dengan menundukkan tamunya Newcastle United 2-0 di stadion Anfield, Senin (26/12/2005).
Selasa, 27 Des 2005 01:02 WIB







































