detikFinance
Ingin RI Jadi Basis Produksi, Fahmi Cs Dekati Samsung & Hyundai
Indonesia berkeinginan menjadi basis produksi perusahaan elektronik dan otomotif asal Korsel yakni Samsung dan Hyundai. Menperin pun akan melobi langsung.
Rabu, 01 Nov 2006 17:18 WIB







































