detikNews
Komisi III Belum Sepaham Dengan MK
Komisi III DPR mengaku belum sepaham dengan pandangan MK, terkait dengan pengawasan terhadap hakim konstitusi. Padahal tengah digodok rencana revisi 4 UU di lingkungan peradilan.
Selasa, 05 Sep 2006 20:23 WIB







































