Mata lebam dan bibir bengkak terlihat dari wajah bapak pemerkosa anak kandung. Luka itu didapat setelah dia dihajar tahanan lain di sel tahanan Polres Lumajang.
Seorang napi Rutan cabang Sumenep di Arjasa keluyuran di Pelabuhan Batu Guluk, Arjasa, Kangean. Polisi meminta adanya pengawalan untuk napi yang keluar.
Gembong narkoba Satriadi dan pengawalnya tewas ditembak personel Tim Dit Reskrimum Polda Ria. Dia diduga mendapat 'perlindungan' dari pihak-pihak tertentu.