detikNews
Tanggul Utama Jebol, BPLS Tuding Lapindo
Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo (BPLS) menolak disalahkan dengan jebolnya tanggul lumpur yang mengakibatkan warga Desa Besuki Kecamatan Jabon harus mengungsi.
Senin, 11 Feb 2008 02:45 WIB







































