PM Australia mengumumkan Australia dan Indonesia sudah menyelesaikan negosiasi untuk bisa meningkatkan kerja sama militer selama kunjungan Prabowo Subianto.
Seorang wali kota di Meksiko dibunuh hanya kurang dari seminggu setelah dia menjabat. Ini serangan terbaru dalam serangkaian serangan terhadap politisi.
Lamine Yamal sudah berkontribusi dalam tujuh gol Barcelona hingga pekan kelima Liga Spanyol. Ia digadang-gadang setara dengan Lionel Messi di masa depan.