Tidak hanya satu, Oppo akan merilis tiga model Reno7 Series di Tanah Air. Salah satunya Reno7 Z 5G, ponsel ini bakal dirilis lebih dulu di Indonesia dari India.
Perusahaan riset IDC mengungkap pasar ponsel Indonesia lemas di kuartal pertama 2022. Apakah ini gegara virus Corona varian Omicron yang merebak di awal tahun?