detikFinance
Daya Beli Masyarakat Desa Turun, Kepercayaan Konsumen Juni Stagnan
Mendekati akhir masa panen raya, penghasilan masyarakat desa semakin turun sehingga memperlemah daya beli. Hal itu menyebabkan Indeks Kepercayaan Konsumen Juni stagnan di level 89,4.
Rabu, 01 Jul 2009 14:38 WIB







































