detikFinance
Bursa Saham Kembali Rontok
Pasar saham dunia berguguran lagi setelah harga minyak mentah dunia melonjak mendekati rekor tertingginya. Investor makin khawatir akan ancaman tingginya inflasi.
Kamis, 12 Jun 2008 08:23 WIB







































