detikNews
Antisipasi Kenaikan, SPBU di Madiun Batasi Pembelian BBM
Menjelang kenaikan harga BBM yang belum pasti sejumlah pengusaha SPBU di Madiun mulai membatasi pembelian. Konsumen hanya boleh membeli BBM sebanyak 10 liter.
Kamis, 08 Mei 2008 19:04 WIB







































