detikFinance
Pemerintah Takut dengan Kelas Menengah untuk Naikkan BBM
Sikap ragu-ragu pemerintah untuk menaikkan BBM dinilai sebagai ketakutan pemerintah kepada kelas menengah. Padahal jika terus ditunda, besaran kenaikan BBM bisa lebih tinggi lagi.
Sabtu, 10 Mei 2008 17:50 WIB







































