Kabar bahagia datang dari mantan personel Oasis, Noel Gallagher. Sabtu (18/6/2011) lalu, ia menggelar upacara pernikahan dengan kekasihnya Sara MacDonald.
Suami mana yang tak bahagia melihat sang istri melahirkan anak pertamanya, begitu pun dengan Ananda Mikola. Namun, karena rasa deg-degan yang menimpanya tak bisa dihilangkan, jantung Ananda pun seakan mau copot.
Dimanja? Mau dong. Seperti umumnya perempuan, artis seksi Rita Hasan punya kriteria tersendiri soal cowok idamannya. Selain yang romantis, wanita kelahiran 29 November 1979 itu juga mendambakan sosok pria yang mampu memanjakannya.
Kegiatan masak-memasak semakin hari kian populer di kalangan kaum pria. Makin banyak saja lelaki-lelaki yang menunjukkan hobi tersebut. Seperti artis Christian Sugiono, ia mengaku mempunyai hobi memasak.
Menjadi orangtua tunggal terkadang membuat artis cantik Olla Ramlan merasa kesepian. Ia pun mengaku kesepiannya itu membuatnya ingin kembali bisa menemukan seorang kekasih.
Kabar bahagia datang dari artis Intan Nuraini. Rencananya, pelantun tembang 'Gubrak!!' itu akan melepas status lajangnya pada Oktober 2011 mendatang. Siapakah calon suami Intan?
Ada satu cerita menarik dari pernikahan artis Shezi Idris dan Krishna Adhyata Pramata. Meski sudah resmi menikah pada Sabtu (11/6/2011), pasangan itu harus tidur terpisah di malam pertama mereka.
Saat ini, artis Sheila Marcia tengah menjalani hari-hari bahagianya bersama sang suami, Kiki Mirano. Kabarnya, Sheila pun berniat untuk menambah momongan.
Artis Sheila Marcia kini tengah menikmati hari-harinya sebagai istri dari musisi Kiki Mirano. Setelah menikah, Sheila pun menjadi perempuan yang lebih tenang.