Sepakbola
Neymar Beri Dimensi Baru Penyerangan Barca
Beberapa bulan yang lalu, saat berita kepindahan Neymar berhembus, banyak fans Barcelona yang tak menyetujui pembelian ini. Neymar dikatakan sebagai pemain memiliki banyak trik tapi tidak sesuai dengan skema dan filosofi Barcelona.
Senin, 28 Okt 2013 09:41 WIB







































