detikSport
Surabaya Bank Jatim Bertekad Pertahankan Gelar
Tim putri Surabaya Bank Jatim bertekad untuk mempertahankan gelar juara kompetisi Sampoerna Hijau Proliga setelah dalam debutnya tahun lalu langsung menjadi yang terbaik.
Kamis, 21 Feb 2008 16:23 WIB







































