detikInet
Teman Sekamar Zuckerberg Gagal Jadi Miliarder
Joe Green adalah teman sekamar Mark Zuckerberg kala mereka masih kuliah di Universitas Harvard. Joe mungkin membuat kesalahan besar sehingga kini tidak menjadi milyuner seperti pendiri Facebook itu. Seperti apa kisahnya?
Rabu, 01 Feb 2012 08:28 WIB







































