detikFinance
Din Syamsuddin: Jika SBY dan Jero Perpanjang Kontrak Total di Mahakam, KPK Harus Masuk
Sejumlah tokoh nasional seperti Din Syamsuddin dan Fuad Bawazir meminta pemerintah memberikan kontrak blok gas Mahakam, Kalimantan Timur kepada BUMN.
Kamis, 29 Agu 2013 16:01 WIB







































