detikNews
Berhenti di Lampu Merah, Biker Ditubruk Bus Hingga Tewas
Novia, pengendara motor B 6521 SLO, mungkin tak menyangka ajal menjemputnya ketika dengan patuh berhenti di lampu merah. Bus Deborah tiba-tiba menyeruduknya dari belakang.
Sabtu, 26 Apr 2008 11:04 WIB







































