Bagaimana jadinya jika bumbu masakan Minang berpadu dengan pasta Italia? Kira-kira konsep itulah yang kemudian dikembangkan oleh restoran Pasta Padang.
Nasi Padang jadi salah satu sajian di kafetaria Paviliun Indonesia di Expo 2020 Dubai, UEA. Masakan asal Sumbar itu jadi kuliner paling digemari pengunjung.
Walaupun tak memiliki lapak berjualan dan hanya mengandalkan mobil, beberapa penjual makanan ini justru laris diserbu pembeli. Ada ketoprak hingga nasi Padang.
Tinggal di London membuat pria bernama Onat Siahaan sering kangen makanan Indonesia. Ia pun beberapa kali mencoba makanan Indonesia yang harganya super mahal.
Warung di daerah BSD ini punya konsep yang unik tapi mungkin bikin bergidik. Pemburu kuliner pun harus blusukan melewati jalan yang hanya cukup untuk 1 mobil
Memiliki cita rasa yang khas, makanan Indonesia digemari di seluruh dunia. Tujuh makanan Indonesia ini disajikan di berbagai negara dan banyak penggemarnya!