detikFinance
Fintech Menjamur, Ancaman atau Peluang Bagi Perbankan?
Industri jasa keuangan berbasis financial technology (fintech) terus menjamur di Indonesia. Lantas, apakah perkembangan itu menjadi ancaman bagi perbankan?
Minggu, 08 Jan 2023 13:40 WIB







































