detikNews
Andi Mattalata: Patrialis Jangan Jadi Tukang Maki-maki
Mantan Menkum HAM Andi Mattalata memiliki pesan khusus pada Menkum HAM baru Patrialis Akbar. Ia meminta agar kebiasannya 'marah-marah' di DPR tidak berimbas di lembaga yang dipimpinnya.
Kamis, 22 Okt 2009 18:42 WIB







































