Presiden Jokowi resmi mengenalkan menteri-menteri barunya. Ini adalah reshuffle kabinet pertama Jokowi untuk Kabinet Indonesia Maju. Ini 6 menteri baru Jokowi.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengenalkan 6 menteri baru di jajaran kabinet Indonesia Maju. Ada nama-nama mentereng seperti Tri Rismaharini dan Sandiaga Uno.
Wakil Menteri BUMN Budi Gunadi Sadikin ditunjuk Presiden Jokowi gantikan Menkes Terawan. Kata siapa posisi Menkes harus selalu dokter? Ini tanggapan para pakar.