detikFinance
Pasar Saham Lokal Ikut Bimbang
Pasar saham dilanda kebimbangan tentang nasib penyelematan pasar finansial di AS senilai US$ 700 miliar yang belum disetujui kongres AS. Kondisi ini membuat investor lokal ikut ragu-ragu.
Kamis, 25 Sep 2008 07:40 WIB







































