detikHealth
Terlalu Banyak Tidur Bikin Wanita Gampang Kena Stroke
Tidur yang cukup sangat dianjurkan untuk membuat tubuh tetap bugar dan terhindar dari berbagai macam penyakit. Tapi bagi wanita khususnya yang mendekati usia menopause, sebaiknya jangan terlalu banyak tidur untuk menghindari risiko terserang stroke.
Rabu, 24 Nov 2010 17:02 WIB







































