detikNews
Ribuan Peserta Istigasah Padati Kawasan Silang Monas
Kawasan Silang Monas, Jakarta Pusat, siang ini dipadati 75 ribu peserta yang akan mengikuti kegiatan doa dan istigatsah bersama. Parkir kendaraan peserta memadati hingga Jalan Medan Merdeka Utara.
Minggu, 09 Mar 2014 14:17 WIB







































