detikOto
Mabuk Saat Nyetir, Pewaris Ford Motor Dihukum Percobaan 24 Bulan
Pewaris tahta Ford yang juga Direktur Pemasaran Global Ford Motor Co, Elena Ford (44) akhirnya mengaku bersalah atas tindakannya mabuk saat nyetir. Elena harus menjalani masa percobaan selama 24 bulan.
Senin, 25 Apr 2011 19:09 WIB







































