Sekitar 50 orang KAMMI dan FSLDK Bandung Raya, melakukan aksi unjuk rasa di depan Gedung Sate. Mereka menyerukan agar warga yang telah mempunyai hak pilih untuk tidak golput.
Polda Sulselbar menggelar simulasi pengamanan pemilu. Uniknya, dalam kegiatan tersebut polisi melantunkan salawat badar dan Asmaul Husna untuk menghalau pengunjuk rasa.
Aksi Hari Perempuan Internasional masih berlangsung. Sekitar 20 orang mendemo Gedung Sate, Bandung. Demonstran terdiri dari anak-anak dan perempuan. Mereka membawa poster penentangan diskriminasi bagi perempuan. '
Sekitar 50 orang dari Front Perjuangan Rakyat mendatangi Istana Negara untuk menolak pemutusan hubungan kerja (PHK) dalam berbagai bentuk. Sebelum ke Istana massa melakukan longmarch dari bundaran Hotel Indonesia (HI).
Puluhan mahasiswa dari sejumlah organisasi berencana menghadang kedatangan Presiden Yudhoyono di Solo, Sabtu (7/3/2009). Baru berkumpul untuk merapikan barisan, polisi sudah membubarkan rencana aksi tersebut.
Tak tanggung-tanggung, hari ini, Kamis (5/3/2009) Jakarta akan diramaikan 6 aksi unjuk rasa. Para pemakai jalan diharapkan menggunakan jalur lain untuk menghindari kemacetan.
Aksi demonstrasi menuntut pelaksanaan Pemilihan Legislatif (Pileg) damai di KPUD Kota Kediri berakhir ricuh. 3 Demonstran terkena tembakan polisi, sementara 7 lainnya diamankan.