Antisipasi Kejahatan BBM di Laut, Pol Air Lakukan Patroli
Tidak hanya di darat, rencana kenaikan BBM juga diantisipasi polisi di laut. Untuk mengatisipasi penimbunan BBM, Pol Air Polda Jatim rutin melakukan patroli dan mengawasi kapal serta pergerakannya di perairan Surabaya.
Jumat, 23 Mar 2012 12:32 WIB







































