Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto memenangi laga pertama di Singapore Open 2025. Fajar/Rian menyisihkan wakil Malaysia untuk menjejak babak 16 besar.
Sektor pariwisata Malaysia diprediksi mengalami lonjakan signifikan. Itu berkat sejumlah langkah yang diterapkan oleh negeri jiran untuk turis-turis asing.