Umumnya warga sarapan dengan roti, namun berbeda dengan menu sarapan Presiden Jokowi. Semenjak pandemi, Jokowi sarapan angka-angka yang membuatnya senang.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) pun mengingatkan para menterinya di bidang ekonomi untuk berhati-hati dalam membuat indikator makro ekonomi di RAPBN 2021.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meyakini ekonomi Indonesia akan pulih paling cepat setelah China. Namun penyebaran virus Corona sampai saat ini masih tinggi.