Rollingstone
Superglad Garap Video Musik Single Terbaru, 'Memori'
Seseorang memacu langkah demi langkah menuju sebuah pintu ruangan. Sekejab saat ia masuk, balutan warna yang riang berubah menjadi sephia, menanti hingga prosesi alur itu berputar balik kembali ke awal untuk menyadarkan momen tersebut sebagai memorinya di masa lampau. Seperti itulah gambaran singkat kisah dalam video klip single “Memori” milik band asal ibukota, Superglad yang digarap pada Selasa (25/2) malam.
Rabu, 26 Feb 2014 15:42 WIB







































