Manchester United keok, kalah 0-1 dari Everton pada lanjutan Liga Inggris di kandang. Manajer Ruben Amorim sebut Setan Merah belum pantas di papan atas!
12 pekan berlalu, Arsenal masih tampil konsisten dan memimpin klasemen sementara Liga Inggris. Sementara para pesaingnya masih labil. Tanda juara musim ini?
Gelandang Arsenal Declan Rice mengatakan, masih terlalu awal menilai Mikel Arteta. Rice yakin, bosnya itu cepat atau lambat akan jadi manajer terbaik di dunia.
Manajer Chelsea, Enzo Maresca, menyebut Cole Palmer vital bagi tim, mirip Haaland dan Salah. Meski absen, Chelsea tetap tampil baik dengan 8 kemenangan.