Guru honorer madrasah swasta di Polman unjuk rasa di DPRD, menuntut kesetaraan hak dalam penerimaan PPPK dan CPNS. Mereka minta regulasi baru dan insentif.
Sebanyak 139 pekerja migran Indonesia dideportasi dari Malaysia setelah ditahan 4 bulan. Mereka dipulangkan ke Parepare untuk kembali ke daerah asalnya.
Bentrokan antara PT dan masyarakat di Rokan Hilir terjadi setelah warga memanen sawit tanpa izin. Kapolres imbau penyelesaian damai dan tidak terprovokasi.