detikTravel
Lobo: Rumah Adat Unik di Sulteng yang Bisa Jadi Pengadilan
Indonesia adalah negeri kaya budaya dengan rumah adat beraneka macam. Di Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah ada rumah adat Lobo. Rumah tradisional ini bisa jadi tempat bermalam, bisa juga menjadi pengadilan.
Selasa, 06 Okt 2015 15:53 WIB







































