detikTravel
Menyepi di Yogya ke Candi Prambanan dan Ratu Boko
Kalau Kota Yogyakarta terlalu hiruk pikuk usai parade kereta kuda Royal Wedding keraton, tidak ada salahnya wisatawan bergeser ke pinggir kota. Candi Prambanan dan Ratu Boko menawarkan kebesaran bangsa di masa lalu.
Rabu, 23 Okt 2013 11:49 WIB







































