Banjir merendam sedikitnya 15 rukun tetangga (RT) di Jakarta Timur akibat curah hujan tinggi dan meluapnya Kali Ciliwung. Tinggi genangan mencapai 8 cm.
Gelapnya JPO di Lebak Bulus, Jaksel, ramai disorot. Kondisi tersebut dianggap tak membuat aman pengguna jalan. Pemkot Jaksel bersurat ke Kementerian PU.
Anggota DPRD DKI Jakarta Hardiyanto Kenneth sosialisasikan pembangunan Flyover Latumenten untuk atasi kemacetan. Proyek ini melibatkan relokasi warga terdampak.