Buronan Disersi Polisi Ditangkap
Setelah menjadi buronan selama berbulan-bulan, akhirnya Bripda Ainur Rofiq anggota Polda Jatim ditangkap. Dia ditangkap karena terbelit kasus narkoba.
Kamis, 12 Jul 2007 11:09 WIB







































