detikNews
Amuk Massa Nyaris Terjadi di Perumahan Sidoarjo
Tenangnya malam di Perumahan Oma Pesona Sidoarjo pecah. Warga dengan emosional mendatangi rumah di Blok HI. Kemarahan ini dipicu kabar jika pemilik rumah tidak membantu pengobatan bocah yang diterkam anjingnya.
Rabu, 14 Apr 2010 23:08 WIB







































