detikFinance
Setoran Pajak Rp 1 Triliun Bisa Dipakai Buat Apa? Ini Kata Sri Mulyani
Jumlah pembayar pajak di Indonesia masih sangat minim yaitu hanya 32 juta dibandingkan dengan jumlah rakyat Indonesia yang mencapai lebih dari 250 juta jiwa.
Senin, 28 Nov 2016 13:44 WIB







































