detikFinance
Agus Marto: Dana Subsidi BBM Masih Tersisa Rp 30 Triliun
Anggaran subsidi BBM yang sudah terpakai mencapai Rp 50 triliun. Pemerintah mengakui masih ada dana sekitar Rp 30 triliun yang belum digunakan oleh pemerintah untuk subsidi BBM.
Rabu, 24 Nov 2010 10:49 WIB







































