Banjir di beberapa tempat di Jatim tak mengganggu stok beras maupun distribusi beras Bulog secara signifikan. Distribusi beras dialihkan dari gudang yang tak terganggu banjir.
PT Semen Gresik Tbk menyalurkan 3 ribu paket sembako untuk korban banjir di Kabupaten Ngawi. Sembako tersebut disebar di 5 desa di Kecamatan Kwadungan.