Billy Cristal-Meg Ryan Pasangan Terseksi
Masih ingat dengan tokoh Harry dan Sally dalam film tahun 1989 berjudul "When Harry Met Sally"? Menurut sebuah penelitian, pasangan yang diperankan Billy Cristal dan Meg Ryan itu adalah pasangan film paling seksi.
Kamis, 14 Okt 2004 15:10 WIB







































