detikHealth
Kurikulum Khusus Kesehatan Reproduksi untuk Siswa, Perlu atau Tidak?
Pendidikan kesehatan reproduksi (kespro) memang sudah seharusnya dimasukkan ke dalam kurikulum pelajaran di sekolah. Hanya saja, banyaknya kesalahpahaman membuat proses pendidikan kesehatan reproduksi menjadi tak maksimal.
Minggu, 10 Agu 2014 08:06 WIB







































