Petualangan bajak laut nyentrik Jack Sparrow di film 'Pirates of the Caribbean' berakhir sementara pada 2011 lalu dengan judul seri 'On Stranger Tides'. Hingga kini, rencana untuk melanjutkan film kelima belum mendapatkan persetujuan dari Walt's Disney sebagai pemilik asli cerita.
Kini beredar isu di internet kalau Selena Gomez hamil anak Justin Bieber. Isu ini sedang hangat diperbincangkan setelah muncul gambar hasil USG yang diduga milik Selena.
Disney akhirnya memberikan perkembangan terbaru dari proyek film 'Star Wars Episode 7'. Film tersebut dipastikan memulai pengambilan gambar Mei mendatang di London, dan akan mengambil latar 30 tahun setelah kejadian di Star Wars Episode VI: Return of the Jedi' (1983).
Baru-baru ini, turis yang sedang makan di T-Rex Cafe di Disney World Florida dibuat heboh. Akuarium raksasa di dalamnya bocor akibat retak dan membanjiri restoran. Turis yang tadinya makan-makan, malah sibuk mengabadikan momen tersebut.
Pengunjung yang sedang bersantap di restoran Downtown Disney’s T-REX Cafe, Florida, dihebohkan dengan bocornya akuarium rakasasa berisi ikan. Kejadian Senin (17/03) ini sempat diabadikan seorang pengunjung restoran, Kate Wallace.
Setelah berselang 30 tahun dari episode film terakhirnya, 'Star Wars Episode VI: Return Of Jedi', Disney akhirnya mengumumkan kelanjutan film scie-fi tersebut. Menariknya, film tersebut tidak hanya melibatkan para pemain khas 'Star Wars', tapi juga aktris yang baru saja meraih Oscar 2014, Lupita Nyong'o.
Teaser terbaru film live-action 'Maleficent' telah beredar di internet. Dalam potongan video menampilkan gambar perdana karakter penyihir yang diperankan Angelina Jolie dengan sayapnya.
Disc Jockey (DJ) Armin Van Buuren dikenal kerap me-remix beberapa hits milik beberapa musisi dunia. Kini, Armin ternyata tengah menyiapkan sebuah proyek besar. Apa itu?
Menjadi adik seorang aktor sukses seperti Luke dan Chris Hemsworth tentunya tak membuat nyali Liam Hemsworth menciut. Buktinya, pria kelahiran Melbourne, Australia itu malah mengikuti jejak kakak-kakaknya sebagai seorang aktor.