detikFinance
Ini Modus Permainan Faktur Pajak Bodong oleh Perusahaan Nakal
Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak mengakui kebocoran potensi penerimaan negara terbesar dari Pajak Penghasilan (PPN), dengan modus praktik penerbitan dan penggunaan faktur pajak fiktif.
Kamis, 27 Agu 2015 12:29 WIB







































