Kejurnas Reli Putaran II yang berlangsung 1-3 Juli mendatang akan semakin seru. Kabarnya para pereli dari negeri "Jiran" berminat ikut ambil bagian di Medan nanti.
Real Betis mantap di zona kompetisi Eropa setelah menang 3-2 atas Real Zaragoza. Sementara derby Madrid antara Real Madrid dan Atletico Madrid berakhir 0-0.
Luis Figo kembali memperkuat tim Portugal. Winger Real Madrid ini masuk skuad Portugal guna menghadapi Slovakia dan Estonia di Pra Piala Dunia bulan depan.
Bintang-bintang FC Porto saat menjuarai Liga Champions musim lalu satu per satu meninggalkan klub tersebut. Yang terakhir hengkang adalah Maniche dan Costinha.
Chelsea melengkapi dominasinya atas Manchester United dengan kemenangan 3-1 di Old Trafford, sekaligus mematahkan rekor 28 kemenangan MU musim '93-'94.
John Terry tidak akan bermain di sisa dua pertandingan musim ini karena cedera jempol kaki. Selain Terry, Frank Lampard dan Ricardo Carvalho juga mengalami cedera.
Real Betis berhasil memenangi laga derby Andalusia saat mereka menjamu Sevilla, Minggu (8/5/2005) dinihari. Betis unggul tipis 1-0 dari tim sekotanya ini.